Manajemen Keperawatan Dan Konsep Kolaborasi Dalam Pelayanan Kesehatan

You might also like

Download as ppt, pdf, or txt
Download as ppt, pdf, or txt
You are on page 1of 34

MANAJEMEN KEPERAWATAN

DAN KONSEP KOLABORASI


DALAM PELAYANAN
KESEHATAN
Dr. Hari Peni Julianti, MKes (MEpid),
SpKFR, FISPH, FISCM
Definitions
(WHO 2010)

• Interprofessional collaboration (IPC): When multiple healthcare


workers from different professional backgrounds work together with
patients, families, carers, and communities to deliver the highest
quality of care.

• Interprofessional education (IPE): Students from two or more


professions learn about, from, and with each other to enable effective
collaboration and improve health outcomes”

• Interprofessional competencies: Integrated enactment of knowledge,


skills, and values/attitudes that define working together across the
professions, with other healthcare workers, patients, families, and
communities as appropriate to improve health outcomes in specific
care contexts.
Principles of IPC
• Patient & family centered
• Community & population oriented
• Relationship focused
• Process-oriented but outcomes-driven
• Integrated across the learning continuum
• Applicable across professions
• Sensitive to systems context
Goals of IPC/IPE
• Prepare all healthcare professions students for
deliberately working together with the common
goal of building a safer and better healthcare
system.
• Improved team-based training (knowledge, skills,
attitude) that leads to improved quality and safety in
team-based patient care (behaviors, competence).

• How care is delivered is as important is what care


is delivered.
Excuse me, but
Nurses actually
We are the work directly
Doctors. with Patients…
We Lead!

When
you get
Without me, you
to the
both wouldn’t
mouth,
know a
call us.
benzodiazapine
from a
barbiturate.
IPE
• Dua atau lebih profesi belajar dengan, dari,
dan tentang satu sama lain untuk
meningkatkan kolaborasi dan kualitas
pelayanan

The Center for the Advancement of Interprofessional Education


(CAIPE, 1997)
IPE
• Pendekatan proses pendidikan dua atau
lebih disiplin ilmu yang berbeda
berkolaborasi dalam proses belajar-mengajar
dengan tujuan untuk membina interdisipliner
/ interaksi interprofessional yang
meningkatkan praktek disiplin masing-
masing
(ACCP, 2009)
FILOSOFI PERAWATAN PASIEN
TUJUAN IPE
• melatih mahasiswa untuk lebih mengenal
peran profesi kesehatan yang lain, sehingga
diharapkan mahasiswa akan mampu untuk
berkolaborasi dengan baik saat proses
perawatan pasien
• → meningkatkan kualitas pelayanan
kesehatan dan meningkatkan kepuasan
pasien.
TUJUAN PELAKSANAAN IPE
• meningkatkan pemahaman interdisipliner
dan meningkatkan kerjasama;
• membina kerjasama yang kompeten;
• membuat penggunaan sumberdaya yang
efektif dan efisien;
• meningkatkan kualitas perawatan pasien
yang komprehensif.
Cooper (2001)
WHO (2010) jmenekankan pentingnya penerapan kurikulum
IPE menciptakan kolaborasi yang efektif antar tenaga
kesehatan profesional sehingga dapat meningkatkan hasil
perawatan pasien
Preparing Collaborative Practice Ready
Health Care Professionals…

Collaboration
Interprofes- Coordinated
enhances
sional care
coordinate
Education improves
care for
promotes patient
complex
collaboration outcomes
patients
APLIKASI KURIKULUM IPE
COLLABORATIVE PERSON CENTRED CARE
IPE
KOMPETENSI
• Kompetensi terhadap kolaborasi interprofesi
meliputi
– pengetahuan,
– sklill,
– attitute
– perilaku
KOMPETENSI 1
• Nilai / Etika: saling menghargai dan berbagi
nilai
KOMPETENSI 2
• Peran / Tanggung Jawab: memahami peran
dan tanggung jawab profesi lain
KOMPETENSI 3
• Interprofessional Communication:
berkomunikasi dengan cara yang mendukung
pendekatan tim
KOMPETENSI 4
• Tim dan Kerja Tim: membangun hubungan,
nilai dan prinsip
METODE PEMBELAJARAN IPE
• Kuliah klasikal
• Kuliah Tutorial (PBL) diskusi kelompok kecil
• Kuliah Laboratorium
• Kuliah Skills Laboratorium
• Kuliah Profesi/Klinis-Lapangan
AWAL KULIAH
Skenario
• Mahasiswa kedokteran umum, keperawatan,
gizi , kedokteran gigi dan farmasi dalam pekan
orientasi yang lalu, ada salah satu dari rekan
mahasiswa tiba-tiba pingsan – kemudian
mereka dipersilakan merespon sesuai persepsi
mereka tentang profesi kesehatan yang akan
mereka pelajari.

Modifikasi DARI BUKU ACUAN UMUM CFHC-IPE FK UGM


Respon dari mahasiswa
Keperawatan
• Secara otomatis, mengangkat mahasiswa yang
pingsan, kemudian membawanya ke tempat
yang „teduh‟, melonggarkan pakaiannya,
berusaha mengajak bicara, dan mendampingi
sampai ia siuman dan mampu kembali lagi ke
kelompoknya.
Respon dari Mahasiswa Gizi
• Berusaha memberikan support kepada
mahasiswa yang pingsan melalui usaha
mengambilkan air minum, menanyakan
apakah sudah sarapan, berusaha memberikan
semangkuk „BUBUR‟ dan menanyakan
kebiasaan makan sehari-hari
Respon Mahasiswa Farmasi
• Membantu memberikan obat oles agar
mahasiswa segera sadar dan menanyakan
mahasiswa lain apakah mahasiswa yang
pingsan membawa obat-obatan pribadi
Respon Mahasiswa Kedokteran
Gigi
• Membantu memeriksa bagian mulut, dan
menanyakan apakah pingsan karena nyeri
yang sangat pada gigi atau ada sariawan.
Respon dari Mahasiswa
Kedokteran
• Berdiri dari tempatnya, memberikan instruksi
bagi mahasiswa yang lain untuk mengambil ini
dan mengambil itu, dalam upayanya
menolong mahasiswa yang pingsan. Berusaha
menanyakan ada masalah apa dan ketika
mengetahui bahwa mahasiswa tersebut
belum sarapan, segera memberikan nasehat
bahwa sarapan pagi itu sangat penting.
KOMENTAR
• Selama proses menolong mahasiswa yang
pingsan tersebut terjadi, komunikasi yang
terjalin antar profesi kesehatan amat minimal,
dan sebatas „instruksi‟ dari „dokter‟, dan
tidak sampai kepada diskusi bersama.
TERIMA KASIH

You might also like