Download as pptx, pdf, or txt
Download as pptx, pdf, or txt
You are on page 1of 54

OVARIAN CYSTS AS A

GROUP
Source: William’s Gynecology 15ed
Introduction
• Ovarian masses are a frequent finding in general gynecology, and
most are cystic.
• Differentiation of these is not always clinically apparent using either
imaging tools or tumor markers.
• Thus, ovarian cysts are often managed as a single composite clinical
entity.
Epidemiology
• Prevalence: 8 – 18% in both premenopausal and postmenopausal
woman.
• In reproductive periods:
• 70% functional cysts
• 20% neoplastic cysts (mostly benign)
• 10% endometriomas
• In adolescent, ovarian tumor is mostly malignant.
Classification
Histologically, ovarian cysts are
often divided into:
• ovarian cystic neoplasm:
derived from neoplastic
growth
• functional ovarian cysts:
created by disruption of
normal ovulation.
Functional Cysts of Ovarian
• FUNCTIONAL CYSTS ARE DISTINGUISHED FROM NEOPLASTIC
CYSTS BY THIS.
• Functional cyst is 3-7 cm.
• They never grow more than 7 cm in size, are unilocular with clear
fluid, and regress after some time.
Cystic Follicles
• Berasal dari folikel de Graaf yang tidak rupture atau folikel yang sudah rupture dan
immediately sealed. Result of absorption of fluid in an incompletely developed follicle of
anovulation.
• Karakteristik
• Single/Multipel
• Range: hingga 2 cm diameternya, yang lebih besar dari 2 cm (kista folikel) dapat didiagnosis
dengan palpasi / USG dan bisa menyebabkan nyeri pelvis.
• Large and multiple cysts may cause pelvic pain, dyspareunia, and irregular bleeding.
• Diisi cairan serosa bening
• Dilapisi membran licin dan abu-abu.
• Terdapat sel pelapis (granulosa) jika tekanan intralumen tidak terlalu besar u/ menyebabkan atropi.
• If any cyst persists for longer than 3 months, or size increases to .7 cm, the possibility of a neoplastic
cyst must be kept in mind, and the patient investigated.
Luteal Cysts (Corpora Lutea)
• Terdapat pada ovarium normal wanita usia reproduktif.
• Two types:
• Granulosa lutein cysts found within the corpus luteum.
• Theca lutein cysts associated with trophoblastic disease and chorionic
gonadotropin therapy.
Luteal Cysts (Corpora Lutea)
Corpus Luteum (Granulosa Lutein)
Cysts Theca Lutein Cysts
• Corpus luteum cysts are functional, non- • These cysts can sometimes enlarge to
neoplastic en­largements of the ovary. several centimetres in diameter.
• Persistent corpus luteum cysts may • They are usually bilateral and filled with
cause local pain, tenderness or delayed straw-coloured fluid.
menstrua­tion. • Theca lutein cysts are often found in
• These cysts are often palpable clinically. association with hydatidiform moles,
choriocarcinoma and gonadotropin (hCG)
• Unless complications like torsion or or clomiphene therapy.
rupture lead to an acute abdomen • Cysts spontaneously regress after
requiring surgical treatment, most cysts elimination of the mole, therapeutic
will resolve in due course of time.  curettage, treatment of choriocarcinoma or
OBSERVATION IS RECOMMENDED. discontinuation of gonadotropin therapy.
Non-neoplastic Cysts: Polycystic Ovaries
• Polycystic ovarian disease is a
heterogeneous, multisystem
endocrinopathy in women of
reproductive age with the
ovarian expression of various
metabolic disturbances and a
wide spectrum of clinical
features such as obesity, men­
strual abnormalities and
hyperandrogenism.
Benign Ovarian Neoplasms
Ovarian Teratoma Benign Serous and Mucinous Tumors
• Germ cell family of ovarian neosplasm. • These are members of the surface
Teratomas arise from a single germ cell, may epithelial neoplasia group, and both
contain any of three germ layers: Ectoderm,
Mesoderm, Endoderm.
are lined by cells similar to those lining
the Fallopian tube.
• Classification:
• Immature teratoma: malignant.
• Benign serous tumors are typically thin-
• Mature teratoma: benign, contains mature forms
walled, unilocular cysts filled with serous
of the three germ cell layers: fluid (Fig. 9-19). They are bilateral in up to
• Mature cystic teratoma: benign cystic teratoma or 20 percent of cases.
dermoid cyst. • Benign mucinous tumors are typically
• Mature solid teratoma: has elements formed into a solid
mass. thicker-walled, mucoid containing tumors
• Fetiform teratoma or homunculus: forms a doll shape, as that may be small but can often attain
the germ cell layers display considerable normal spatial large diameters. They may be uni- or
differentiation.
multilocular.
• Monodermal teratoma: benign tumor is composed
either solely or predominantly of only one highly
specialized tissue type
SOLID OVARIAN MASSES
Symptoms
• Mostly asymptomatic.
• If symptoms develop:
• Pain is common.
• Intermittent or acute severe pain with vomiting often accompanies torsion.
• Other cause of acute pain: cyst rupture or tuboovarian abscess.
• In contrast, pressure or ache may be the sole symptom and can result from ovarian capsule
stretching.
• Dysmenorrhea may indicate endometriosis with an associated endometrioma.
• In advanced ovarian malignancies, women may note increased abdominal girth
and early satiety from ascites or from an enlarged ovary.
• Excess estrogen production from granulosa cell stimulation may disrupt normal
menstruation or initiate bleeding in prepubertal or postmenopausal patients.
• Increased androgens produced by theca cell stimulation can virilize women.
Diagnosis
• Sonography is a first-line tool to evaluate pelvic masses.
• Transabdominal scanning is performed first to avoid missing
a large cyst that lies outside the pelvis.
• For lesions confined within the true pelvis, VS has superior
resolution.
• Traditional gray-scale sonography can be augmented with
color flow Doppler. TV-CDS may add information regarding
lesion structure, malignant potential, and possible torsion.
• CT and MRI
Management
Observation Surgery
• For the generalist, cysts presumed to be
• In prepubertal and reproductive- benign may be excised or the whole ovary
aged women, most ovarian cysts may be removed. Of these, cystectomy
are functional and offers the advantage of ovarian
preservation, but at the risk of cyst rupture
spontaneously regress within 6 and content spill. With ovarian cancer, such
months of identification. spill and subsequent malignant seeding can
worsen patient prognosis.
• Thus, the decision or one surgical
technique in preference over the other is
influenced by lesion size, patient age, and
intraoperative findings.
Complication: Ovarian Torsion
• Torsion involves the twisting of • Pathologically enlarged ovaries with
adnexal components. a diameter > 6 cm will typically rise
from the true pelvis. Without these
• Most of ten, the ovary and bony confines, mobility and torsion
Fallopian tube rotate as a single risk are increased.
entity. Infrequently, an ovary • Accordingly, the highest rates of
may alone turn about its torsion are in adnexal masses
mesovarium, and rarely a measuring 6 to 10 cm. Torsion of the
Fallopian tube twists alone adnexa more commonly involves the
about the mesosalpinx. right adnexa, likely because the
mobility of the left ovary is limited
by the sigmoid colon.
Diagnosis
• Sharp lower abdominal pain • USG: may mimic ectopic pregnancy,
tuboovarian abscess, hemorrhagic
with sudden onset that ovarian cyst, and endometrioma.
worsens intermittently over Specific findings:
several hours. • Multiples follicles rimming an enlarged
ovary reflects ovarian congestion and
• localized to the involved side, with adema.
radiation to the flank, groin, or thigh. • Twisted pedicle may also appear as a bull’s-
• Low-grade ever suggests adnexal eye target, whirl-pool or snail shell:
necrosis. rounded hyperechoic structure with
• Nausea and vomiting frequently multiple, inner, concentric hypoechoic
accompany the pain. rings.
• TV-CDS: disruption of normal adnexal
blood flow.
Management
• Salvage of the involved adnexa, resection of any associated cyst or
tumor, and possible oophoropexy are treatment goals.
• Findings of adnexal necrosis or rupture with hemorrhage, however,
may necessitate removal of adnexal structures.
• Torsion may be evaluated by laparoscopy or laparotomy.
Physical Exam (Pelvic Exam)
Hal- Hal yang harus
diperhatikan sebelum
pemeriksaan
Hal hal yang harus diperhatikan (2)
• Korban Pemerkosaan. Kasus pemerkosaan memerlukan evaluasi
khusus, dan biasanya mengharuskan konsultasi ginekologis dan
dokumentasi. Sering kali tersedia suatu kotak peralatan khusus kasus
pemerkosaan yang tersedia di banyak departemen gawat darurat
yang harus digunakan untuk memastikan rangkaian pengumpulan
bukti. Spesimen harus diberi label yang cermat dengan nama, tanggal,
dan waktu. Mungkin diperlukan informasi tambahan untuk
pemeriksaan hukum lebih lanjut.
Memilih Speculum
• perlu menyiapkan cahaya yang baik, spekulum vagina dengan ukuran
sesuai
• Spekulum terbuat dad logam atau plastik dan memiliki dua bentuk
dasar, yang diberi nama berdasarkan Pedersen dan Graves. Keduanya
tersedia dalam ukuran kecil, sedang, dan besar. Spekulum Pedersen
ukuran sedang biasanya paling nyaman bagi wanita yang aktif secara
seksual. Spekulum Pedersen berbilah (bukaan/lidah ) sempit paling
baik bagi pasien dengan introitus relatif kecil, misalnya perawan atau
wanita lanjut usia. Spekulum Graves paling cocok untuk wanita
multipara dengan prolaps vagina
Memposisikan pasien
• Tutup pasien dengan kain (doek) secara benar
• bantu pasien mengambil posisi litotomi. Bantu pasien untuk mula-
mula meletakkan satu tumit dan kemudi- an tumit yang lain di
penyangga. Ia mungkin lebih nyaman jika tetap memakai sepatu
daripada kaki telanjang.
• Lalu minta pasien untuk merosot ke meja pemeriksa sampai
bokongnya sedikit terekstensi melebihi tepi tempat tidur. Paha pasien
sebaiknya menekuk, abduksi, dan terrotasi eksternal di panggul.
• Topang kepalanya dengan sebuah bantal
PEMERIKSAAN LUAR

• Nilai Kematangan Seksual Pasien Remaja. memeriksa rambut pubis selama


pemeriksaan abdomen atau panggul. Perhatikan karakteristik dan
distribusinya, dan nilai berdasarkan tahapan Tanner
• Periksa Genitalia Eksterna Duduklah dengan nyaman dan beri tahu pasien
bahwa Anda akan menyentuh daerah genitalianya. Inspeksi mons pubis, labia,
dan perineum. Pisahkan labia dan inspeksi:
• Labia minora
• Klitoris
• Meatur uretra
• Lubang vagina, atau introitus
Perhatikan adanya peradangan, ulserasi, pembengkakan, atau nodul. Jika ada lesi,
palpasilah.
Pemeriksaan Dalam
• Memasukkan Spekulum Pilih spekulum yang ukuran dan bentuknya sesuai, serta
lembapkan dengan air hangat, jangan air panas. (Pelumas atau gel dapat memengaruhi
pemeriksaan sitologis serta biakan bakteri atau virus).
• Beri tahu pasien bahwa Anda akan memasukkan spekulum dan melakukan tekanan ke
arah bawah. Anda dapat memperlebar introitus vagina dengan memberi pelumas ke satu
jari dengan air dan memberikan tekanan ke arah bawah di batas bawah vagina.
• Periksa lokasi serviks untuk membantu mengarahkan spekulum dengan lebih tepat.
Memperbesar introitus sangat memudahkan pemasangan spekulum dan meningkatkan
kenyamanan pasien.
• Dengan tangan yang lain (biasanya tangan kiri), masukkan spekulum tertutup melewati
jari-jari Anda dengan gerakan agak melengkung ke bawah. Berhati-hatilah agar tidak
menarik rambut pubis atau menjepit labium dengan spekulum. Memisahkan labium
mayor dengan tangan Anda yang lain dapat membantu menghindari hal ini.
Dua metode membantu Anda menghindari pemberian tekanan
berlebihan pada uretra yang sensitif.
(1) Ketika memasukkan spekulum, peganglah dengan posisi miring
(2) selipkan spekulum ke arah dalam di sepanjang dinding posterior
vagina, dengan memberikan tekanan ke arah bawah agar introitus
vagina tetap lemas.
• Setelah spekulum masuk ke dalam vagina, keluarkan jari Anda dari
introitus. Anda mungkin ingin memindahkan spekulum ke tangan
kanan untuk mempermudah manuver spekulum
• Putar spekulum menjadi posisi horizontal dengan mempertahankan
tekanan ke bagian posterior, dan dorong hingga seluruhnya masuk.
Hati-hati agar Anda tidak membuka spekulum terlalu dini.
Inspeksi Serviks.

• Buka spekulum dengan hati-hati. Putar dan sesuaikan spekulum


sampai alat ini memegang serviks dan membuat serviks terpampang
lengkap.
• Posisikan cahaya sehingga anda dapat dengan jelas melihat serviks.
Jika uterus retroversi, serviks mengarah lebih anterior daripada yang
digambarkan. Jika anda mengalami kesulitan menemukan serviks ,
tarik sedikit spekulum dan posisikan kembali ke arah yang berbeda.
• Jika ada duh (kotoran) yang menghalangi pengamatan anda,
bersihkan secara lembut dengan lidi kapas besar.
Inspeksi Vagina.

• Tarik spekulum secara perlahan sembari mengamati vagina.


• Sewaktu spekulum terlepas dari serviks, kendurkan sekrup dan
pertahankan posisi spekulum terbuka dengan jempol Anda.
• Selama penarikan, inspeksi mukosa vagina dengan memerhatikan
warna dan ada tidaknya peradangan, duh, ulkus, atau massa.
• Periksalah ada tidaknya penonjolan di dinding vagina. Anda mungkin
ingin mengeluarkan bilah (lidah ) atas atau bawah spekulum (atau
menggunakan spekulum bilah tunggal)
• meminta pasien untuk mengejan untuk menilai lokasi relaksasi dinding
vagina atau derajat prolaps uterus.
Pemeriksaan Bimanual

• Lumasi telunjuk dan jari tengah salah satu tangan Anda yang telah memakai
sarung tangan
• masukkan kedua jari tersebut ke dalam vagina sembari memberikan tekanan
terutama ke arah posterior.
• Jempol Anda harus dalam posisi abduksi, jari manis dan kelingking fleksi ke
telapak tangan.
• Menekan ke arah dalam pada perineum dengan jari-jari fleksi jarang
menyebabkan rasa tidak nyaman dan memungkinkan Anda memposisikan jari
peraba dengan tepat.
• Perhatikan adanya nodularitas atau nyeri tekan di dinding vagina, termasuk
bagian uretra dan kandung kemih di anterior.
• Palpasi serviks, dengan memerhatikan posisi, bentuk, konsistensi,
regularitas, mobilitas, dan nyeri tekan. Dalam keadaan normal serviks
sedikit banyak dapat digerakkan tanpa menyebabkan nyeri. Rabalah
forniks-forniks di sekitar serviks.
• Palpasi uterus.
• Letakkan tangan Anda yang lain di abdomen sekitar
pertengahan antara umb- ilikus dan simfisis pubis.
• Sementara Anda me- ngangkat serviks dan uterus
dengan tangan Anda yang berada di dalam panggul,
• tekan tangan di abdomen ke arah dalam dan bawah,
• coba memegang uterus di antara kedua tangan Anda.
• Perhatikan bentuk, ukuran, kons- istensi, dan
mobilitas, serta identifikasi adanya nyeri tekan atau
massa.
• Kini geser jari-jari yang ada di dalam panggul ke forniks anterior dan
palpasi korpus uterus di antara tangan Anda. Dalam posisi ini, jari-jari
panggul Anda dapat meraba permukaan anterior uterus, dan tangan
abdomen Anda dapat meraba sebagian dari permukaan posterior
• Jika Anda tidak dapat meraba uterus, mungkin uterus miring ke
posterior (retrodisplaced ). Cara yang dilakukan adalah selipkan jari-
jari panggul Anda ke dalam forniks posterior dan rabalah uterus yang
menyentuh ujung-ujung jari Anda. Dinding abdomen pada pasien
obesitas atau yang kurang melemas juga dapat menghambat Anda
meraba uterus meskipun organ ini terletak di anterior.
Palpasi masing-masing ovarium.
• Letakkan tangan abdomen Anda di kuadran kanan bawah dan tangan
panggul Anda di forniks lateral kanan.
• Tekan tangan abdomen Anda ke dalam dan bawah, mencoba
mendorong struktur-struktur adneksa ke arah tangan panggul Anda.
• Cobalah identifikasi ovarium kanan atau ada tidaknya massa di
adneksa sekitar.
• Dengan menggerakkan sedikit tangan Anda, selipkan struktur-struktur
adneksa antara jari tangan Anda, jika memungkinkan, dan perhatikan
ukuran, bentuk, konsistensi, mobilitas, dan nyeri tekan. Ulangi
prosedur yang sama untuk sisi kiri.
• Ovarium normal sedikit banyak terasa nyeri
pada penekanan. Ovarium biasanya teraba
pada wanita langsing yang lemas tetapi sulit
atau mustahil diraba pada wanita yang
kegemukan atau tegang.
Pemeriksaan Rektovagina jika Diindikasikan.

Tujuan utama:
• meraba uterus retrofleksi, ligamentum
uterosakrum, cul-de-sac dan adneksa;
untuk melakukan penapisan terhadap
kanker kolorektum pada wanita
berusia 50 tahun atau lebih
Step
• Setelah mengeluarkan jari-jari Anda dari peme-
riksaan bimanual, ganti sarung tangan Anda dan
lumasi jari-jari Anda sesuai keperluan
• Secara perlahan masukkan kembali telunjuk Anda ke dalam vagina
dan jari tengah Anda ke dalam rektum.
• Minta pasien untuk mengejan selagi Anda melakukannya
untuk melemaskan sfingter anus mereka.
• Beri tahubahwa hal ini mungkin merangsang keinginan
untuk buang air besar, tetapi hal ini tidak akan
terjadi
• Berikan tekanan terhadap dinding anterior dan lateral dengan jari-jari periksa, dan
tekanan ke bawah dengan tangan pada abdomen
• Periksa kubah rektum untuk mencari
ada tidaknya massa
• Setelah pemeriksaan, bersihkan
genitalia eksterna dan rektum, atau
tawari pasien kertas pembersih
sehingga ia dapat melakukannya
sendiri
USG
1. Simple Cyst
clear fluid, thin smooth walls, no
loculations or septae, and enhanced
through-transmission of echo waves
2. Hemmoragic Cyst
Hemorrhagic cyst can be complex with
internal reticular "spider-web" pattern
(due to organizing clot and fibrin
strands). "Ring of fire" vascular pattern
often seen around the cyst.
3. Dermoid cyst
Dermoid cyst may have
hyperechoic elements with
acoustic shadowing and no
internal Doppler flow. Can have a
complex appearance due to fat,
hair, and sebum within the cyst.
4.Endometrioma
features homogeneous
"ground-glass" appearance
or low- level echoes,
without internal color
Doppler flow, wall nodules,
or other malignant
features.
5.Ovarian malignancy
features solid areas that
are not hyperechoic
(especially if blood flow to
them); thick septations ( >2
- 3 mm wide, especially if
blood flow within them);
excrescences on
inner/outer aspect of a
cystic area; ascites; other
pelvic/omental masses

You might also like