Download as pptx, pdf, or txt
Download as pptx, pdf, or txt
You are on page 1of 34

KOMUNIKASI BISNIS DAN NEGOSIASI

Menemukan,
Mengevaluasi, dan
Memproses Informasi
1

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS
Proses Penelitian

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 2
Merencanakan
Penelitian M A I N TA I N I N G
ETHICS AND
FA M I L I A R I Z I N G
YOURSELF WITH
ETIQUETTE IN YOUR
THE SUBJECT
Researching without a plan can RESEARCH
waste time and produce
flawed results

IDENTIFYING PRIORITIZING
I N F O R M AT I O N G A P S RESEARCH NEEDS

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 3
Etika dan Etiket
J an ga n Me m a ks a H asil yan g
dalam Penelitian S pe si fik ya n g M enyimpan gkan
P e ne l i ti a n
H orm a t i R a ha s i a P ribadi p ar a
Pa rt is i pa n Pe ne l i tian

D okum e nt a s i ka n S umb er- s umber


ESTIMATED
ANNOUNCE DATES

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 4

AAI | Pro X
Etika dan Etiket
dalam Penelitian H orm a t i H a k M i l ik In telek tu al dan
H a k D i gi t a l Na r asum ber

J an ga n Me ng ut i p Lebih Bany ak
ESTIMATED
ANNOUNCE DATES

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 5

AAI | Pro X
Mengenali Subjek
dengan Baik Identifikasi Celah
Informasi
Avoid false starts and blind alleys by
ESTIMATED ANNOUNCE ESTIMATED ANNOUNCE
Focus your research by identifying
familiarizing
DATES yourself with new subject DATES
the most important gaps in your
areas before you start your research. information.
ESTIMATED
ANNOUNCE DATES

You usually won’t have enough


Memprioritaskan time or money to answer every

Kebutuhan Penelitian question that comes to mind, so


setting priorities is a must
TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 6

ESTIMATED
ANNOUNCE DATES
Mengumpulkan Penelitian Sekunder
DOCUMENTING
SOURCES
L O C AT I N G
E VA L U AT I N G SOURCES
Proper documentation of
SOURCES
the sources you use is an
ethical responsibility—and
Lakukan evaluasi sumber Collect secondary
dengan cermat untuk
an important resource for
information at the
menghindari kesalahan your readers.
library, online, or
yang berpotensi dapat
elsewhere
merusak.

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 7
MELAKUKAN PENELITIAN
YANG UTAMA

Mengumpulkan Mengumpulkan
Informasi dengan informasi dengan
wawancara Observasi
TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 8
WAWANCARA
T E K N I K P E N G U M P U L A N D ATA YA N G D I L A K U K A N
M E L A L U I TATA P M U K A D A N TA N YA J AWA B
L A N G S U N G A N TA R A P E N E L I T I D A N N A R A S U M B E R .
SEIRING PERKEMBANGAN TEKNOLOGI,

M E T O D E WAWA N C A R A D A PAT P U L A D I L A K U K A N
M E L A L U I M E D I A - M E D I A T E RT E N T U .
M I S A L N YA T E L E P O N ,   E M A I L ,  ATA U   Z O O M

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 9
WAWANCARA WAWA N C A R A T I D A K T E R S T R U K T U R
wawancara bebas. Peneliti tidak menggunakan
pedoman wawancara yang berisi pertanyaan-
WAWA N C A R A T E R S T R U K T U R pertanyaan spesifik, namun hanya memuat
peneliti telah mengetahui dengan pasti informasi apa yang poin-poin penting dari masalah yang ingin
hendak digali dari narasumber. Peneliti biasanya sudah digali dari responden.
membuat daftar pertanyaan secara sistematis. Peneliti juga
bisa menggunakan berbagai instrumen penelitian seperti
alat bantu recorder, kamera, serta instrumen-instrumen lain.

10

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS
OBSERVASI
metode pengumpulan data yang kompleks karena melibatkan berbagai faktor
dalam pelaksanaannya. Metode pengumpulan data observasi tidak hanya
mengukur sikap dari responden, namun juga dapat digunakan untuk merekam
berbagai fenomena yang terjadi.

Te k n i k p e n g u m p u l a n d a t a o b s e r v a s i c o c o k d i g u n a k a n u n t u k p e n e l i t i a n y a n g
bertujuan untuk mempelajari perilaku manusia, proses kerja, dan gejala-gejala
alam. Metode ini juga tepat dilakukan pada responden yang kuantitasnya tidak
t e r l a l u b e s a r.

11

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS
OBSERVASI N O N PA RT I C I PA N T O B S E RVAT I O N
Berlawanan dengan participant observation,
non participant observation merupakan
PA RT I C I PA N T O B S E RVAT I O N observasi yang penelitinya tidak ikut secara
Dalam participant observation, peneliti terlibat langsung dalam kegiatan atau proses yang
secara langsung dalam kegiatan sehari-hari sedang diamati.
orang atau situasi yang diamati sebagai sumber
data.

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 12
PENGHIMPUNAN DAN
P E N C ATATA N   D ATA

MEMPROSES P E N G K L A S I F I K A S I A N D ATA
DATA
SEHINGGA P E R H I T U N G A N ( C A L C U L AT I N G )

MENJADI
INFORMASI
ESTIMATED PENYUSUNAN LAPORAN
ANNOUNCE DATES (SUMMARIZING)

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS K O M U N I K A S I   ( C O M M U N I C AT I N G ) 13

AAI | Pro X
PENGKLASIFIKASIAN DATA
PENGHIMPUNAN DAN
PENCATATAN DATA Setelah tahapan penghimpunan dan pencatatan data
maka tahapan selanjutnya adalah pengklasifikasian
Tahapan ini berhubungan dengan proses data. Dalam tahapan ini, data diberi identitas atau
pengumpulan atau penghimpunan data yang biasanya diklasifikasikan.
merupakan proses pencatatan data ke dokumen dasar
atau. Penghimpunan data dapat diperoleh melalui Identifikasi tersebut dapat dilakukan untuk
survei-survei yang sudah dilakukan sebelumnya, suatu kelompok atau beberapa kelompok dari data
seperti wawancara dan observasi. tersebut sehingga nantinya merupakan karakteristik
14
dari
data yang bersangkutan
PENYUSUNAN LAPORAN
PERHITUNGAN (SUMMARIZING)
(CALCULATING)
Untuk memungkinkan dilakukan analisis terhadap data
atau informasi yang dihasilkan, diperlukan penyimpulan
Tahapan ini data dihitung atau dikalkulasi seperti
atau pembuatan rekapitulasi laporan sesuai dengan
pelaksanaan perhitungan atau disebut
keinginan pemakai informasi.
juga calculating.

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 15
KOMUNIKASI 
(COMMUNICATING)
Dalam proses pengolahan data menjadi informasi
sampai informasi tersebut dapat dipakai oleh user atau
pengguna, maka diperlukan suatu komunikasi sehingga
mempermudah proses pengolahan data
menjadi informasi.

16

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS
Applying SUMMARIZING D R AW I N G
Your YOUR RESEARCH CONCLUSIONS

Findings Ringkasan Penelitian adalah


kondensasi yang tidak bias dari
Kesimpulan adalah interpretasi
logis dari fakta dan informasi
informasi yg ditemukan dalam dalam laporan
penelitian kita

MAKING
R E C O M M E N D AT I O N

17

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS
MAKING
R E C O M M E N D AT I O N

Kesimpulan
Atas dasar rekam jejak dan harga saat ini, saya percaya bahwa
perusahaan ini adalah pembelian yang menarik

Rekomendasi
Saya merekomendasikan agar kami menawarkan untuk membeli
perusahaan dengan premi 10% diatas nilai pasar saat ini dari
sahamnya
TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 18
MANAGING
I N F O R M AT I O N

Sistem manajemen pengetahuan, sekarang sering


dilengkapi dengan alat media sosial, membantu
organisasi berbagi hasil penelitian dan informasi serta
wawasan berharga lainnya

19

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS
MENULIS LAPORAN DAN PROPOSAL
BISNIS

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 20
Persiapan Menulis Laporan dan Proposal
1. Definisi Masalah
2. Pertimbangkan Siapa yang akan Menerima Laporan
3. Menentukan Ide atau Gagasan
4. Mengumpulkan Bahan yang Diperlukan
5. Menganalisis dan Menafsirkan Data
6. Mengorganisasi Data dan Mempersiapkan Kerangka Akhir

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 21
Beradaptasi Dengan Penerima
1. Bersikap Sensitif terhadap Kebutuhan Penerima
2. Membangun hubungan yang kuat dengan penerima.
3. Mengendalikan gaya dan nada.

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 22
Susunan Laporan dan Proposal

PERTAMA KEDUA TERAKHIR


PENDAHULUAN ISI PENUTUP

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 23
Membuat Konsep Laporan
Laporan yang berhasil, harus memenuhi kriteria sebagai berikut:
 Akurat
 Lengkap
 Seimbang
 Jelas dan Logis
 Dokumentasi dengan Rapi

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 24
Pendahuluan Laporan
 Otorisasi
 Masalah/peluang/tujuan
 Lingkup
 Latar Belakang
 Sumber dan Metode
 Definisi
 Batasan
 Pengorganisasian Laporan

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 25
Isi Laporan
 Penjelasan tentang masalah atau peluang
 Fakta, bukti statistik, dan tren
 Hasil studi atau penyelidikan
 Diskusi dan analisis potensi pengambilan tindakan
 Keuntungan, kerugian, biaya, dan manfaat dari pengambilan Tindakan
 Prosedur atau Langkah-langkah proses
 Metode dan pendekatan
 Kriteria pengevaluasian alternatif dan opsi
 Kesimpulan dan rekomendasi
 Alasan pendukung untuk kesimpulan atau rekomendasi
TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 26
Penutup Laporan
Tergantung pada:
 Pendekatan Langsung
 Pendekatan Tidak Langsung
 Laporan Tindakan

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 27
Membuat Konsep Laporan
 Tunjukkan Pengetahuan
 Berikan Informasi dan Contoh Konkret
 Telitilah Persaingan
 Buktikan bahwa Proposal Anda Berguna
 Gunakan Sikap Anda
 Kemas Proposal dengan Menarik

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 28
Pendahuluan Proposal
 Latar belakang atau pernyataan masalah
 Solusi
 Lingkup
 Pengorganisasian

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 29
Isi Proposal
 Pendekatan yang diajukan
 Rencana kerja
 Pernyataan kualifikasi
 Biaya

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 30
Penutup Proposal
 Ringkasan poin kunci
 Manfaat untuk pembaca
 Meringkas manfaat pendekatan
 Menyatakan kembali mengapa Anda dan perusahaan Anda merupakan pihak yang tepat.
 Meminta keputusan dari Klien.
 Kesempatan terakhir untuk membujuk pembaca
 Singkat, tegas, dan meyakinkan

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 31
MEMBANTU PEMBACA 1. Judul dan Hubungan
MENENTUKAN ARAH 2. Transisi
3. Tinjauan Awal dan Tinjauan Ulang

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 32
MENGGUNAKAN TEKNOLOGI UNTUK MEMBUAT
LAPORAN DAN PROPOSAL
 Template
 Linked and embedded documents
 Bentuk elektronik
 Dokumen elektronik
 Dokumen multimedia

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS 33
34

TIM_BUKUAJAR_KOMBIS

You might also like