Download as pptx, pdf, or txt
Download as pptx, pdf, or txt
You are on page 1of 13

Presentasi yang Baik dan Benar

Kelas IV
Apa itu Presentasi???
Presentasi adalah suatu kegiatan dimana kita berbicara di hadapan
banyak orang. Presentasi ini merupakan salah satu kegiatan yang
berungsi untuk memaparkan suatu topik, pendapat, hasil kerja,
ataupun informasi kepada orang lain
Supaya presentasi dapat
berjalan dengan baik dan
efektif, berikut ini ada beberapa
cara presentasi yang baik dan
benar yaitu
1. Pembukaan Presentasi yang Mengesankan

Dalam menyampaikan presentasi harus membuat


kesan yang baik dan mengesankan. Misalenya
sebelum masuk pada topik presentasi bisa diawali
dengan melakukan intermeso, yel-yel, atau game
2. Percaya Diri

yakin bahwa aku bisa menyampaikan presentasi.


buang rasa rasa malu
yakinkan diri sendiri bahwa aku bisa
tampil dan berbicara di depan orang
banyak.
3. Tunjukkan Rasa Semangat, Gembira, dan Bahagia

Ketika presentasi sudah dipersiapkan dengan baik,


yang perlu dilakukan selanjutnya adalah
menyampaikan presentasi dengan gembira .
semangat, tidak malas-malasan, dan sebagainya
4. Sering Berlatih

Sering-seringlah berlatih agar terbiasa berbicara di


depan umum.
Cara berlatih yang bisa dilakukan
dengan berlatih mandiri berbicara
di depan cermin
5. Hindari Berbicara dengan Slide

Gunakan slide hanya sebagai alat bantu menjelaskan


poin presentasi
6 Kuasai Materi

Dengan menguasai materi


presentasi yang akan dibawakan,
maka ketika tampil depan banyak
orang, materi yang disampaikan
terlihat mengalir
7. Tidak Bertele-tele

Sampaikan materi presentasi dengan jelas dan


langsung pada permasalahan serta solusinya
8.Lakukan Kontak Mata

Kontak mata sangat penting untuk menjalin


hubungan antara pemateri dan pendengar. Saat
presentasi dilakukan di depan banyak orang proses
kontak mata ini akan lebih mudah dilakukan.
Tapi jika di depan puluhan, bahkan ratusan orang.
Kontak mata tetap dapat dilakukan. Kita tinggal
mengarahkan tatapan kita pada di depan orang yang
dianggap dapat mewakili sudut-sudut tempat mereka
duduk.
Thank You

You might also like